Pencarian Dokumen

List Document

Pembuatan Game Edukasi 3 Dimensi Pada Aplikasi Troubleshoot Kendaraan Roda Empat "OTOKU" Berbasis Android

Luthfan Hibatul Wafi

Status: publik

Perkembangan teknologi multimedia berperan penting dalam memberikan suatu informasi, hiburan dan pembelajaran mengenai permasalahan yang terjadi pada mobil. Hal ini berkaitan erat dengan penggunaan teknologi multimedia sebagai media edukasi yang dikemas dengan tampilan dan fitur yang menarik. Media edukasi dengan game 3D memberikan informasi mengenai bagian mesin, komponen dan permasalahan umum mobil dengan representasi visual 3D. Dengan pola learning by doing, penggunaan game dapat meningkatkan logika berpikir dan pemahaman pemain dengan bermain sekaligus belajar. Game ini dibuat 2 jenis, yaitu game kuis dan game simulasi. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu membuat game edukasi 3D “OTO...